Panglima TNI berikan Ceramah Kepada Peserta PPRA 66 Lemhannas RI

    Panglima TNI berikan Ceramah Kepada Peserta PPRA 66 Lemhannas RI

    Jakarta - Panglima TNI Jenderal TNI Agus Subiyanto memberikan ceramah kepada para peserta PPRA 66 Lemhannas RI mengenai kebijakan dan strategi penggunaan gelar kekuatan TNI bertempat di Ruang NKRI, Gedung Pancagatra, Jl. Medan Merdeka Selatan, Gambir, Jakarta Pusat, Rabu (03/07/2024).  

    Kehadiran Palingma TNI disambut dengan hangat oleh Plt. Gubernur Lemhannas RI Letjen TNI Eko Margiyono, Deputi Pendidikan Pimpinan Tingkat Nasional Lemhannas RI Marsda TNI Andi Heru Wahyudi, serta sejumlah pejabat  Lemhannas lainnya. (Puspen TNI)

    jakarta
    Ahmad Rohanda

    Ahmad Rohanda

    Artikel Sebelumnya

    Pusat Data Nasional (PDN) Diretas DPR RI...

    Artikel Berikutnya

    Sumbar Dukung Kongres IPNU Tahun 2021 Diadakan...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Nagari TV, TVnya Nagari!
    Mengenal Lebih Dekat Koperasi
    Langkah Preventif Lapas Permisan Terhadap Gangguan Keamanan dan Ketertiban
    Jelang Pilgub dan Pilkada, Kapolsek Purwasari Ajak Para Tokoh Ikut Jaga Kamtibmas 
    Program Paslon Nomor Dua Asep Japar Andreas Pro Masyarakat dari Mulai Bedah Rumah dan Pengobatan Gratis

    Ikuti Kami